
Menengok Aktivitas dan Kurikulum Pesantren Darussalam Gontor
Oleh: Muhammad Nur Prabowo Setyabudi Tidarislam.co – Secara kelembagaan Pondok Pesantren Darussalam Gontor menjalankan pendidikan menengah, setara SMP&SMA untuk anak usia sekitar 12-19 tahun, dalam sebuah model pendidikan terintegrasi antara kelas dan asrama. Pesantren Gontor menyelenggarakan pendidikan akademik sebagai dasar-dasar pendidikan keislaman (dirasah Islamiyah). Namun, sebagai pesantren terintegrasi kelas dan asrama, kurikulum pesantren mencakup pendidikan…